Ekonomi Bisnis
Ekonomi Bisnis Ekonomi bisnis adalah bidang ekonomi terapan yang mempelajari masalah keuangan, organisasi, terkait pasar, dan lingkungan yang di hadapi oleh perusahaan. Dalam ilmu ekonomi, bisnis adalah suatu organisasi yang menjual barang atau jasa kepada konsumen atau bisnis lainnya. Untuk mendapatkan laba. Secara historis kata bisnis dalam bahasa Inggris business. Dari kata dasar busy yang berarti "sibuk" dalam konteks individu, komunitas, ataupun masyarakat. Sistem ekonomi tradisional 1. Menghargai Tradisi. 2. Minim limbah. Sistem ekonomi komando Sistem ekonomi komando bisa di bilang langkah berikutnya dari perekonomian tradisional. Kontrol yang terpusat Perekonomian semacam ini cenderung berkembang ketika sebuah negara yang menganut sistem memiliki sumber daya berharga dalam jumlah yang sangat besar. Keuntungan yang diha...